Prabowo Subianto Raih Penghargaan Indonesia Awards 2022

Share :

Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Print

gerindrasumut.id Stasiun Televisi iNews menggelar Indonesia Awards 2022, Rabu (26/10/2022). Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dan pejabat maupun lembaga menerima penghargaan dalam acara ini.

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin nasional dan daerah. Kemudian, penghargaan juga diberikan kepada lembaga pemerintah maupun nonpemerintah, serta organisasi atas inovasi, dedikasi, dan konsistensinya dalam membangun negeri. Acara ini dihadiri langsung Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo (HT) dan Direktur Pemberitaan MNC Group Prabu Revolusi. Mengusung tema “Strengthening Fundamentals For Sustainable Economic Recovery”

Malam Puncak Indonesia Awards 2022 ini diselenggarakan di Jakarta Concert Hall, iNews Tower Lantai 14. Tahun ini, penghargaan diberikan kepada 34 tokoh nasional, kepala daerah tingkat provinsi, kota/ kabupaten, serta perusahaan. Indonesia Awards 2022 terbagi dalam 9 kategori penghargaan, yakni : Outstanding Public Official Leaders, Outstanding Young Professional Figure, Outstanding Social Figure, Outstanding SMES Development CSR Initiatives, Digital Transformation, Bureaucratic Reform, Driving Investment Growth, Green and Blue Economy, dan Synergetic Stakeholder Partnership.

Letjen TNI (Purn) Prabowo Subianto meraih Penghargaan Outstanding Leader in National Defense & Security .



Baca Lainnya

Tulis Komentar

Berita Terbaru

IMG-20250420-WA0076
Sugiat Santoso Hadiri Halalbihalal di Kediaman Musa Rajekshah, Pererat Silaturahmi Antar Kader dan Tokoh Politik
Screenshot_20250420_114023_WhatsApp
Wakil Bupati Labura Dr. H. Samsul Tanjung Hadiri Raker I PW Al Washliyah Sumut di Medan
IMG-20250419-WA0064
Peduli, Bupati Tapsel Bantu Tangan Dan Kaki Palsu Penyandang Disabilitas
IMG-20250418-WA0005
Bank BTN Kunjungi Kabupaten Batu Bara, Dukung Stabilitas Ekonomi Lewat Program KPR dan Layanan Perbankan
1000356554
Wali Kota Padangsidimpuan " mangan baggal" bersama Gubsu Bobby di Danau Toba
IMG-20250417-WA0098
Sidak Puskesmas, Bupati Tapsel Gus Irawan Semprot Pegawai karena Masyarakat Diminta Bayar Saat Berobat
IMG-20250417-WA0079
DPD Gerindra Sumut Sinergi Dengan Investor Malaysia dan China: Terkait Pengelolaan Sampah dan Peluang Investasi di Medan Dan Deli Serdang
IMG-20250417-WA0058
Wali Kota Padangsidimpuan Tinjau Pelayanan EAZY PASSPORT oleh Imigrasi Sibolga di Kantor Camat
IMG-20250417-WA0013
Terima Tenaga Ahli Kementan RI, Wakil Wali Kota Tanjungbalai Bahas Optimalisasi Pertanian Melalui Padi dan Jagung Menuju Swasembada Pangan Nasional
IMG-20250417-WA0026
Beri Dukungan, Wabup Batu Bara Hadiri Operasi Katarak Gratis
Polling