Pusat

gerindra sumut usung bobby-surya

Gerindra Resmi Usung Bobby-Surya di Pilgub Sumut 2024

Partai Gerindra resmi mengusung pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumut, Bobby-Surya pada Pilkada 2024. Hadir bersama, ketua DPD Gerindra, H. Gus Irawan Pasaribu, Sekretaris H. Sugiat Santoso, Wakil Ketua Ade Jona Prasetyo, Sekjen DPP Gerindra menyerahkan langsung dokumen partai (B.1-KWK) kepada Bobby dan Surya di Kantor DPP Gerindra. Bobby mengatakan dukungan ini merupakan kepercayaan …

Gerindra Resmi Usung Bobby-Surya di Pilgub Sumut 2024 Read More »

prabowo

Bertemu Presiden Jokowi, Prabowo Subianto Laporkan Hasil Kunjungan di Eropa

Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto sekaligus Presiden terpilih 2024-2029, bertemu Presiden Joko Widodo untuk melaporkan hasil kunjungan kerjanya selama sepekan di Eropa. Prabowo tiba di Istana Negara pukul 15:00 WIB, Jumat (2/8) mengenakan safari cokelat dan peci serta kacamata hitam. Setibanya di Istana, Prabowo menyempatkan diri untuk menyapa awak media “Selamat siang Pak..” sapa mereka.  …

Bertemu Presiden Jokowi, Prabowo Subianto Laporkan Hasil Kunjungan di Eropa Read More »

Prabowo Subianto ke Capaja TNI-Polri: Profesi Ini Terhormat dan Mulia, Tapi Butuh Kerelaan

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto memberikan pembekalan kepada calon perwira remaja (capaja) TNI-Polri yang digelar di Balai Sudirman, Jakarta Selatan, Jumat (12/7). Di hadapan 906 capaja yang terdiri dari 417 capaja TNI AD, 129 capaja TNI AL, 113 Capaja TNI AU, dan 247 capaja Polri itu, Prabowo mengatakan bahwa menjadi prajurit TNI dan Polri adalah panggilan …

Prabowo Subianto ke Capaja TNI-Polri: Profesi Ini Terhormat dan Mulia, Tapi Butuh Kerelaan Read More »

prabowo

Prabowo Subianto Terima Penganugerahan Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Utama dari Kapolri

Prabowo Subianto menerima penghargaan tanda kehormatan Bintang Bhayangkara Utama dari Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo di Gedung Rupatama Mabes Polri, Jakarta, Kamis (20/6). Prabowo tiba di Gedung Rupatama Mabes Polri pukul 14:30 WIB mengenakan setelan jas berwarna abu dan berpeci hitam langsung disambut dengan karpet merah. Selain itu, Prabowo juga …

Prabowo Subianto Terima Penganugerahan Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Utama dari Kapolri Read More »

prabowo

Pengamat Hubungan Internasional Sebut Prabowo Subianto Buat RI jadi Negara Paling Konkret Bantu Gaza

Pengamat Hubungan Internasional (HI) Profesor Hikmahanto Juwana mengapresiasi tindakan nyata pemerintah Indonesia melalui Menteri Pertahanan  Prabowo Subianto untuk membantu mengatasi keadaan darurat di Gaza, Palestina, yang menurutnya membuat Indonesia menjadi negara yang paling konkret membatu Gaza. Hal ini tercermin dari pidato tegas Prabowo Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) tanggap darurat untuk Gaza beberapa waktu lalu di …

Pengamat Hubungan Internasional Sebut Prabowo Subianto Buat RI jadi Negara Paling Konkret Bantu Gaza Read More »

prabowo

Prabowo Subianto Ingin Ringankan UKT Perguruan Tinggi Negeri: Kita Harus Hitung

Presiden terpilih Prabowo Subianto bertekad untuk meringankan Uang Kuliah Tunggal (UKT) untuk perguruan tinggi negeri. Oleh karena itu, dalam kepemimpinannya yang akan datang ia akan bekerja keras mewujudkan keinginannya ini. Hal ini disampaikan Prabowo dalam acara wawancara eksklusif TvOne bertajuk “Prabowo Subianto Berbicara untuk Indonesia” “Apalagi di Universitas negeri yang dibangun oleh uang rakyat (uang …

Prabowo Subianto Ingin Ringankan UKT Perguruan Tinggi Negeri: Kita Harus Hitung Read More »

prabowo

Dari Qatar, Prabowo Langsung ke Sumbar Cek Korban Banjir dan Antar Bantuan

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menyalurkan bantuan untuk korban banjir bandang yang melanda beberapa wilayah di Provinsi Sumatera Barat (Sumbar), Kamis (15/5). Dalam sambutannya, Prabowo menyampaikan duka cita atas bencana yang menimpa masyarakat dan menimbulkan korban jiwa tersebut. Kunjungan itu ia lakukan usai menghadiri Qatar Economic Forum 2024. “Saya menyampaikan turut berduka cita, turut berbela sungkawa …

Dari Qatar, Prabowo Langsung ke Sumbar Cek Korban Banjir dan Antar Bantuan Read More »

prabowo

Prabowo Subianto Wawancara Eksklusif dengan Al Jazeera, Bahas Kesuksesan Pesan Kampanye Sampai ke Masyarakat

Al Jazeera melakukan wawancara ekslusif dengan Presiden RI terpilih Prabowo Subianto yang di unggah di akun YouTube stasiun televisi  tersebut, Minggu (12/5).  Media asing ternama itu menyoroti besarnya peraihan suara yang mencapai hampir 60% di 32 provinsi, dan menyinggung soal faktor apa yang membuat pesan kampanye Prabowo-Gibran sampai ke masyarakat.  Prabowo mengatakan dalam wawancara itu …

Prabowo Subianto Wawancara Eksklusif dengan Al Jazeera, Bahas Kesuksesan Pesan Kampanye Sampai ke Masyarakat Read More »

prabowo

Prabowo Subianto Terima Telepon PM Kanada Justin Trudeau, Beri Selamat dan Bahas Kelanjutan Kerja Sama

Presiden terpilih periode 2024-2029 Prabowo Subianto menerima telepon dari Perdana Menteri (PM) Kanada Justin Trudeau, Rabu (1/5). Pada kesempatan tersebut, Justin memberikan selamat kepada Prabowo dan membahas kelanjutan kerja sama Kanada-Indonesia. “Senang sekali bisa memberi selamat kepada anda atas kemanangan yang kuat di pemilu yang masif. Saya sangat sangat berbahagia,” ucap Justin. Prabowo pun mengapresiasi …

Prabowo Subianto Terima Telepon PM Kanada Justin Trudeau, Beri Selamat dan Bahas Kelanjutan Kerja Sama Read More »

prabowo

Prabowo Subianto Fokus Persiapkan Diri Jelang Oktober: Agar Tak Ada Waktu Terbuang

Presiden RI terpilih periode 2024-2029, Prabowo Subianto mengatakan, dirinya tengah fokus untuk terus mempersiapkan diri jelang pelantikan presiden dan wakil presiden pada 20 Oktober 2024. Persiapan tersebut di antaranya mempelajari masalah-masalah yang dihadapi oleh bangsa, hingga menggelar diskusi dengan semua unsur guna merumuskan langkah-langkah strategis untuk membangun Indonesia. Langkah itu diambil agar dirinya dapat langsung …

Prabowo Subianto Fokus Persiapkan Diri Jelang Oktober: Agar Tak Ada Waktu Terbuang Read More »