DPD Gerindra Sumut adakan Giat Temu Ramah Kebangsaan Dengan Para Tokoh Sumatera Utara. (18/11)
Giat Kebangsaan Ini dihadiri ratusan peserta dan para tokoh dari Sumatera utara yang bertujuan untuk mempererat silaturahmi, persaudaraan, dan kesatuan berbangsa dan bernegara.
Terlihat pada giat tersebut dihadiri oleh Bapak Gubernur @edyrahmayadi , Bapak Wakil Walikota sekaligus Sekertaris DPD Gerindra Sumut @bungauliarachman , Bapak Wakil Ketua DPP Partai Gerindra Mayjend (Purn). H. Musa Bangun , Bapak @husni_se Anggota DPR-RI , Pengurus DPD Gerindra Sumatera Utara .